Resep Dan Cara Membuat KASTENGEL PARSLEY
Resep Dan Cara Membuat KASTENGEL PARSLEY - Kue ini rasanya super sedap dan gurih.Berikut Resep Dan Cara Membuat KASTENGEL PARSLEY yang saya ambil dari hobimsak(dot)info yang semoga berguna bagi rekan-rekan :
Bahan :
200 gr butter
60 gr margarin
2 butir kuning telur
80 gr keju parmesan
120 gr keju cheddar
300 gr tepung terigu
75 gr maizena
50 gr susu bubuk
1/2 sdm parsley flakes
Bahan olesan :
1 kuning telur
1/2 sdm susu cair
1/2 sdm madu
Keju cheddar parut secukupnya buat topping
Cara membuat :
1. Campur semua bahan jadi satu, aduk sampai rata dengan sendok kayu.
2. Pipihkan, gilas tipis. Potong dengan pisau bergerigi.
3. Tata di loyang. Oven selama 15 menit. Angkat. Oles dengan bahan olesan, tabur keju cheddar parut. Oven kembali sampai matang.
4. Angkat dan biarkan uap panasnya hilang. Masukkan dalam.wadah kedap udara.
Demikiian artikel Resep Dan Cara Membuat KASTENGEL PARSLEY ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
0 Response to "Resep Dan Cara Membuat KASTENGEL PARSLEY"
Post a Comment