-->

Resep Dan Cara Mudah Membuat Kue Bawang Renyah

resep kue bawang pedas  resep kue bawang kentang  resep kue bawang keju  resep kue bawang renyah dan gurih ncc  resep kue bawang 1 kg tepung terigu  resep kue bawang basah  resep kue bawang renyah tanpa santan  resep kue stik bawang  Navigasi Halaman

Resep Dan Cara Mudah Membuat Kue Bawang Renyah - Namun bagi teman teman yang belum tahu bagaimana cara membuat kue bawang, apa saja resep membuat kue bawang,bahan bahan kue bawang,nah pada kesempatan kali ini admin akan menjelaskan bagaimana cara membuat kue bawang yang enak, bahan bahan yan diperlukan untuk membuat kue bawang.biasanya dalam membuat adonan kue bawang akan diperlukan mesin cetakan atau mesin gulungan kue bawang agar kue bawang bisa digulung dengan mudah.

Namun, jika kamu tidak mempunyai mesin pengulungan kue bawang, jangan kawatir. Kamu tetap bisa membuat kue bawang dengan menggunakan alat lainya,misalnya saja dengan menggunakan botol sebagai alat untuk menggulung kue bawang, silahkan gilas kue bawang tipis tipis kemudian potong menggunakan pisau, dan potongan kue tersebut gulung sesuai bentuk dan keiginan kamu. 


Bentuk adonan kue bawang bisa kamu kreasikan semenarik mungkin sesuai dengan selera kamu, tidak harus mengikuti panduan dari pakar pembuat kue bawang atau seperti yang di berikan langkah langkah dalam membuat kue bawang seperti biasanya, kue akan terasa nikmat jika kamu mampu meramu dan meracik kue bawang dengan bahan bahan kue bawang serta resep kue bawang yang tepat. nah, jika kamu tertarik untuk membuat kue bawang, admin akan jelaskan secara lengkap apa saja bahan bahan yang diperlukan dalam membuat kue bawang, apa saja resep kue bawang yang diperlukan.


bahan bahan yang diperlukan dalam membuat kue bawang adalah:

  • Sediakan 250 GRam tepung terigu protein sedang\
  • Sediakan 50 Gram tepung tapioka
  • Sediakan 2 butir telur ayam
  • Sediakan 75 ML santan kelapa murni kental
  • Sediakan 50 gram tepung untuk taburan
  • Sediakan minyak secukupnya untuk menggoreng kue bawang

Bumbu bumbu halus dalam membuat kue bawang

  • Sediakan 4 siung bawang putih
  • Sediakan 1 sendok makan garam
  • Sediakan 2 butir bawang merah
  • Sediakan daun seledri yang akan dicincang halus
Cara membuat kue bawang ikuti langkah langkah berikut ini

  • Silahkan kamu campurkan tepung terigu, tepung tapioka, bumbu halus, telur, serta santan. Kemudian semua bahan yang sudah tercampur tadi aduk sampai merata. 
  • Selanjutnya bumbu yang diperlukan berikutnya adalah masukan daun seledri yang sudah di iris halus halus
  • Aduk adonan sampai mengental, kemudian jika adonan sudah mengental maka siapkan alat penggiling kue, bisa menggunakan botor yang sudah dibersihkan, kemudian giling smapai tipis dan potong sesuai dengan selera kamu, potongan tadi kamu bulung kecil kecil.
  • Pada saat menggulung kue bawang, taburi dengan tepung agar tidak melengket
  • Gulungan kue bawang yang sudah kamu gulung setelah di potong tadi, siap untuk di goreng dengan minyak yang sudah di panaskan.
  • Goreng kue bawang sampai matang dan jangan sampai gosong,jika kue bawang sudah matang bisa pindahakan kedalam toples.
Demikiian artikel Resep Dan Cara Mudah Membuat Kue Bawang Renyah ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Resep Dan Cara Mudah Membuat Kue Bawang Renyah"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel